Wisata Umbul Jolotundo, Wisata Air Untuk Menghilangkan Kepenatan.


Pemandian Jolotundo
sumber : https://www.tribunnewswiki.com/2022/05/09/umbul-jolotundo#:~:text=Umbul%20Jolotundo%20adalah%20destinasi%20wisata%20pemandian%20dengan%20air,alami%20yang%20terdapat%20di%20Kabupaten%20Klaten%2C%20Jawa%20Tengah.
  • Deskripsi Wisata.
Apabila Anda mengunjungi Kota Klaten maka jangan lupa untuk berkunjung ke tempat wisata air di sana, yaitu Umbul Jolotundo Klaten. Pada destinasi tersebut anda akan merasakan sensasi keindahan alam yang dapat memanjakan mata. Sehingga dapat merelaksasikan pikiran dari kepenatan yang sedang melanda.

  • Lokasi Wisata.
Jl. Klaten - Jatinom No.7, Dusun I, Gedaren, Kec. Jatinom, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah 

  • Jam Operasional.
Buka 24 jam.

  • Tiket Masuk.
Rp. 6.000,00

  • Fasilitas Wisata.
-Area Parkir.

-Toilet.

-Mushola.

-Warung.

  • Sejarah Wisata.

Berdasarkan cerita masyarakat, Umbul Jolotundo memiliki nilai historis. 

Dahulu terdapat Demang yang tinggal di sekitar Umbul Jolotundo beserta putrinya yang bernama Roro Amis.

Nama Roro Amis diberikan karena sang putri memiliki penyakit kulit dan mengeluarkan bau amis.

Meskipun terkena penyakit kulit, Roro Amis tetap rajin berenang.

Pada suatu hari, dirinya sedang bermain di sekitar Umbul Jolotundo.

Tiba-tiba kaki Roro Amis tertusuk keong kecil.

Namun, secara tiba–tiba pula sakit kulit yang ia derita sembuh.

Mengetahui penyakitnya sembuh, Roro Amis justru marah.

Lantas Roro mengatakan bahwa keong yang berada di Umbul Jolotundo menjadi tumpul sehingga tidak dapat melukai kaki.

Selain itu, dirinya juga mengucapkan sumpah tidak akan tumbuh pohon pisang di sekitar Umbul.

Berita tersebut sampai terdengar oleh Sunan Paku Buwana X.

Sunan Paku Buwana X kemudian singgah di Umbul Jolotundo.

sumber : https://www.tribunnewswiki.com


Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Panoraten

Kota Klaten

Jumlah Pengunjung

Tempat Berincang